Buku BlackCastle
/0/13864/coverbig.jpg?v=565da2f166194696acd8c3b03945249e)
Luka Terindah
Ketika satu kebahagiaan tiba-tiba direnggut oleh sebuah penghianatan, bagaimana kau akan menyikapinya? Mempertahankan dengan memberi kesempatan kedua, atau pergi melepaskan cinta? Mengenal seseorang sejak lama rupanya tak menjamin bisa memiliki rumah tangga yang harmonis. Bahkan, tahu baik buruknya pasangan pun, seakan menjadi umpan untuk merasakan luka yang ditakuti. Lantas, pria seperti apa lagi yang bisa dipercaya, jika dia yang melindungi dan selalu ada sejak kecil pun nyatanya menjadi pemberi rasa sakit paling besar dalam hidup ini?