Buku dan Cerita Sanjaya Yutaka
/0/25607/coverbig.jpg?v=990abaff26e653e7ecc438ced3a402d3)
TABIR HITAM
Kisah ini bermula dari kebahagiaan sederhana, di sebuah kota kecil yang penuh berkah. Namun, kebahagiaan itu hanyalah awal dari perjalanan panjang yang akan membawaku pada kegelapan, ketakutan, dan pergulatan melawan sesuatu yang berada di luar nalar manusia.Mungkin kalian tidak akan percaya dan menolak untuk percaya akan tetapi itulah yang terjadi pada kehidupanku.