Buku dan Cerita Dinira
Contract Love
Di saat semua sudah siap, tamu undangan sudah hadir, tapi pernikahan batal. Itulah yang terjadi pada Tiara. Seorang publik figur kariernya hancur dalam seketika saat kekasihnya tidak hadir di hari pernikahan, dan pengakuan mengejutkan dari sahabatnya. Namun, Tiara tetap kekeh ingin melanjutkan pernikahan itu walau tanpa pasangan. Demi menyelamatkan pernikahannya Tiara rela menjatuhkan harga dirinya yang melamar seorang pria yang menjadi tamu undangannya. Namun, pria itu menolaknya. Bagaimanakah kehidupan Tiara setelahnya? Karier dan masa depannya? Siapakah pria yang sudah menolak lamaran Tiara?
